Tuesday, March 7, 2017

Perawatan Cendet Setelah Lomba

Baiklah dalam kesempatan ini kami akan kembali memberikan informasi dan tips seputar cara merawat burung cendet, sebelumnya kami menulis tentang Cara Merawat Burung Cendet Sebelum Lomba kali ini kami akan memberikan informasi seputar Cara Merawat Cendet Setelah Lomba.



Nah bagi anda yang sudah mengikuti kejuaraan atau lomba kontes burung cendet anda sebaiknya anda kembali memperhatikan kondisi cendet anda, jangan hanya di anak emaskan sebelum lomba saja, burung cendet anda juga perlu diperhatikan setelah lomba, apa saja yang harus anda persiapkan untuk perawatannya setalah lomba? Berikut Tips Nya.

Cara Merawat Cendet Setelah Lomba:

1. Berikan Extra Foodeng seperti biasa.
2. Berikan Multivitamin pada air minum 1 hari setelah lomba untuk menghilangkan stress cendet anda.
3. seminggu kedepan setalah lomba jemur cendet anda selama 30 menit saja setiap pagi, dan manjakan cendet anda dengan fooding.

Nah itulah hal yang harus anda lakukan untuk merawat cendet anda setelah lomba, demikianlah tulisan ini kami tulis semoga bermanfaat, dan jangan lupa jika menurut anda artikel ini bermanfaat silahkan share kepada teman teman anda.

Share on Facebook
Share on Twitter
Share on Google+
Tags :

Related : Perawatan Cendet Setelah Lomba